Daerah
Siak Ikuti Riau Expo 2019, Alfedri Berharap Tarik Minat Investor dan Wisatawan
PEKANBARU - Pemerintah Provinsi Riau melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu
TUALANG - Wakil Bupati Siak Alfedri hadir di tengah Masyarakat Kecamatan Tualang yang antusias memadati pujasera Pinang Sebatang Kecamatan Tualang dalam rangka mengikuti Potang Mandi Balimau Besamo, Jumat (26/5/2017).
Hadir juga dalam acara itu, Camat Tualang Zalik Efendi, Upika Tualang, Penghulu Pinang Sebatang Bambang Saputra serta tokoh masyarakat.
Dalam acara tersebut, Alfedri berkesempatan menyirami perwakilan warga dengan air limau yang sudah dicampur berbagai jenis kembang, sebagai tanda dibukanya mandi belimau dalam rangka menyambut bulan suci Ramadan 1438 H.
Dalam sambutannya Wakil Bupati Siak mengatakan, potang mandi belimau yang dilaksanakan setiap tahun, sehari menjelang masuknya bulan puasa Ramadhan, adalah tradisi yang sangat baik, dan kebiasaan-kebiasaan sudah lama tumbuh dan berkembang yang patut di lestarikan.
"Kami bersama Bupati, atas nama Pemerintah Kabupaten Siak kami mengucapkan tahniah kegiatan ini, semoga menjadi amal jariah dalam menyambut Ramadhan ini. Dan dalam rangka menyambut bulan suci ramadahan, kita seharusnya saling bermaafan, membersihkan diri serta bersilaturahim menyambung tali asih, sehingga kita betul-betul bersih menyiapkan diri untuk memasuki bulan ramadhan ini," katanya.
Pelaksanaan mandi belimau ini lanjut Alfedri, merupakan rasa syukur umat muslim dalam menyambut bulan Ramadhan. Karena bulan ini, bulan penuh rahmat dan ampunan.
"Bulan ramadhan tamu yang luar biasa dan agung, maka kita harus mempersiapkan diri menyiapkan jasmani dan rohani kita memasuki bulan ramadhan, karena bulan ini bulan penuh ampunan," sebutnya.
Sementara Penghulu Kampung Pinang Sebatang Bambang Saputra menyampaikan, mandi belimau besamo sudah menjadi tradisi bagi masyarakat kampung pinang sebatang, setiap tahunnya sudah di agendakan khusus menyambut bulan suci ramadhan.
"Tentunya kebiasaan ini harus kita pertahankan hingga sampai ke anak cucu kita, dan mandi belimau ini mampu menarik pengunjung datang ke taman berseri kampung pinang sebatang, dan ini adalah salah satu penunjang komitmen kami untuk menjadikan pinang sebatang sebagai kampung wisata," pungkasnya. (hms)
Daerah
PEKANBARU - Pemerintah Provinsi Riau melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu
Daerah
SIAK - Memeriahkan Hari Jadi Kabupaten Siak ke-20 tahun 2019, Pemerintah Kabupaten Siak, Ahad (13/10
Daerah
JAKARTA - Mantap menuju 40 besar, Wakil Bupati Siak H Alfedri di dampingi Kadis Kesehatan Toni Candr
Daerah
SIAK - Pasca terjadinya kebakaran di pasar pagi kecamatan Sungai Apit, sabtu (24/08/2019) sekitar pu
Daerah
SIAK - Upaya Pemerintah Kabupaten Siak dalam meningkatkan pelayanan kepada masyarakat terus ditingka
Daerah
SIAK - Pemerintah Kecamatan Minas menggelar kegiatan Gerak Jalan Santai, dalam rangka memeriahkan HU
Dunia
Smarter Era of Intelligent Manufacturing Launch Ceremony Witnesses New Milestone for Reindustrial
Dunia
Initial contract worth RM3.79 billion for three years spires to be a major industry player 'w
Dunia
Together with LYS Energy Group, Extra Space Asia advances its solar energy initiatives with two extr